Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2018

Semangat kebangkitan nasional tahun 1908

           Indonesia adalah negara merdeka. Kita adalah bangsa Indonesia. Bangsa yang pernah dijajah. Saat abad ke 15, rusak nya ekonomi kaum Eropa karna peperangan adalah cikal bakal nya terjajah bumi pertiwi kita yang kita cinta. Pada saat itu, Eropa berkeliling keseluruh Negara untuk menemukan Sumber kehidupan untuk di Negara nya yang telah habis akibat perang. Hingga akhirnya, mereka menemukan Nusantara yang kini telah kita panggil akrab dengan nama Negara Kesatuan Republik Indonesia. Awalnya mereka hanya berdagang dan berbaur dengan para pribumi. Dan mereka pun menetap serta beranak pinak di Indonesia. Hingga akhirnya mereka melihat bahwa Indonesia adalah Negara yang kaya. Kaya akan Sumber daya alam. Kaya akan hasil laut yang melimpah. Kaya akan hasil alam yang melimpah. Dan satu lagi, kaya akan rempah rempah yang sangat mereka butuh kan untuk kehidupan sehari hari.            Tibalah pada saatnya mereka menjajah Indonesia. Kurang lebih lama nya hingga 350 tahun atau sekita